Klasemen Lengkap Babak Group Stage MLBB M4 World Championship

Dapatkan update informasi terbaru seputar Mobile Legends dengan cara mengikuti channel Telegram @mlbb_arena.

Berita7 — Moonton, produsen game mobile asal Shanghai, China, resmi menggelar kejuaraan Mobile Legends M4 World Championship di Indonesia. Kini, kejuaraan MLBB M4 World Championship telah memasuki hari ketiga turnamen.

Turneman MLBB M4 World Championship ini mempertandingan 16 tim dari berbagai negara di dunia. Ke-16 tim tersebut akan bertanding dalam tiga babak, yaitu babak Group Stage, babak Knockouts dan babak Grand Finals.

Pada babak Group Stage telah berlangsung 12 pertandingan yang seru dan mendebarkan. Ada tim yang menang dan ada yang kalah, namun tidak ada tim yang tereliminasi. Adapun hasil klasemen sementara dari babak Group Stage MLBB M4 World Championship, sebagai berikut:

Klasemen Grup A

Berikut klasemen sementara dari hasil pertandingan grup A babak Group Stage MLBB M4 World Championship:

NoTimHasil PertandainganPoin
1Falcon Esports2-1+1
2Blacklist International2-1+1
3Incendio Supremacy2-1+1
4Burn x Team Flash0-3-3

Hasil pertandingan grup A hari pertama, 1 Januari 2023

Blacklist International (Win)10Incendio Supremacy
Incendio Supremacy (Win)10Falcon Esports
Falcon Esports (Win)10Burn x Team Flash

Hasil pertandingan grup A hari ketiga, 3 Januari 2023

Incendio Supremacy (Win)10Burn x Team Flash
Burn x Team Flash01Blacklist International (Win)
Falcon Esports (Win)10Blacklist International

Catatan:

  1. Karena ada 3 tim di grup A yang memiliki poin sama, maka Moonton memutuskan untuk melakukan match tambahan, Tie Breaker, dengan sistem BO1. Pertandingan Tie Breaker ini untuk menentukan peringkat tim di grup dan penggolongan tim upper/lower bracket.
  2. Kami telah merekap hasil pertandingan Tie Breaker group A di sini.

Klasemen Grup B

Berikut klasemen sementara dari hasil pertandingan grup B babak Group Stage MLBB M4 World Championship:

NoTimHasil PertandinganPoin
1Todak3-0+3
2ONIC Esports2-1+1
3Malvinas Gaming1-2-1
4MDH Esports0-3-3

Hasil pertandingan grup B hari pertama, 1 Januari 2023

Malvinas Gaming (Win)10Incendio Supremacy
Todak (Win)10Malvinas Gaming
ONIC Esports (Indonesia)01Todak (Win)

Hasil pertandingan grup B hari ketiga, 3 Januari 2023

Malvinas Gaming01ONIC Esports (Indonesia) (Win)
MDH Esports01ONIC Esports (Indonesia) (Win)
Todak (Win)10MDH Esports

Klasemen Grup C

Berikut klasemen sementara dari hasil pertandingan grup C babak Group Stage MLBB M4 World Championship:

NoTimHasil PertandinganPoin
1ECHO3-0+3
2RRQ Hoshi (Indonesia)2-1+1
3RSG Singapore1-2-1
4Occupy Thrones0-3-3

Hasil pertandingan grup C hari kedua, 2 Januari 2023

RSG Singapore (Win)10Occupy Thrones
RRQ Hoshi (Indonesia) (Win)10Occupy Thrones
ECHO (Win)10RRQ Hoshi (Indonesia)

Hasil pertandingan grup C hari keempat, 4 Januari 2023

Occupy Thrones 01ECHO (Win)
ECHO (Win)10RSG Singapore
RRQ Hoshi (Indonesia) (Win)10RSG Singapore)

Klasemen Grup D

Berikut klasemen sementara dari hasil pertandingan grup D babak Group Stage MLBB M4 World Championship:

NoTimHasil PertandinganPoin
1RRQ Akira2-1+1
2Team HAQ2-1+1
3The Valley1-2-1
4S11 Gaming Argentina1-2-1

Hasil pertandingan grup D hari kedua, 2 Januari 2023

The Valley (Win)10S11 Gaming Argentina
RRQ Akira (Win)10The Valley
Team HAQ01RRQ Akira (Win)

Hasil pertandingan grup D hari keempat, 4 Januari 2023

RRQ Akira 01S11 Gaming Argentina (Win)
S11 Gaming Argentina01Team HAQ (Win)
The Valley01Team HAQ (Win)

Catatan: Untuk review jalannya pertandingan, skor pertandingan, MVP player dan highlight pertandingan MLBB M4 World Championship hari keempat, baca di sini.

Sedikit informasi, pada babak Group Stage MLBB M4 World Championship tidak menerapkan sistem gugur. Jadi, tidak ada tim yang akan tereliminasi.

Tim yang bertanding di babak Group Stage menggunakan aturan BO1 (Best of 1). Artinya, setiap tim bertanding sebanyak 1x dan langsung diberikan poin kemenangan (+1) dan poin kekalahan (-1).

Poin yang dikumpulkan tim selama pertandingan akan dipakai untuk menentukan peringkat tim di dalam satu grup. Nantinya, 2 tim peringkat teratas akan masuk ke babak Knockouts melalui jalur Upper Bracket, sedangkan 2 tim perangkat terbawah akan masuk ke babak Knockouts melalui jalur Lower Bracket.

Pelajari lebih lanjut:

Baca artikel dan berita tebaru lainnya dari Berita7 di Google News.

Tinggalkan komentar